Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kenapa Yang Rajin Sholat Tetap Miskin, Tapi yang Sering Maksiat Lebih Kaya, Ini Penjelasannya


Di salah satu postingan FB saya membaca sebuah status yang agak menggelitik. Yaitu mengenai seorang yang rajin sholat tetapi tetap miskin, ironisnya yang Sering Maksiat & Tidak Sholat Lebih Kaya. Apakah Allah salah memberi?

Yang Rajin Sholat Tetap Miskin, Tapi yang Sering Maksiat & Tidak Sholat Lebih Kaya, Ini Penjelasannya

Kemudian ada yang tekun melakukan wirid atau membaca doa tertentu bahkan mendawankan Asmaul Husna, misalnya Al-Wahhab, Yang Maha memberi rezeki dan mencukupi seluruh makhluk-Nya. Pada makna sifat Al-Wahhab terdapat penekanan dalam sisi jaminan rezeki, banyak atau sedikit. Allah juga Ar-Razzaq (Maha Pemberi Rezeki), yang mengandung maksud bahwa Allah berulang-ulang dan banyak sekali memberi rezeki kepada semua makhluk-Nya.